Sabtu, 24 Juli 2010

KESAKSIAN PELAKU KERUSUHAN MEI 1998

Sudah jamak jika kita mendengar kesaksian dari para saksi mata mau pun korban dari suatu kejadian. Tetapi kali ini saya mendapatkan sebuah kisah kesaksian yang justru dari pelaku tindakan kekerasan. Saya melihat bahwa ada suatu hal yang dapat dipetik dari cerita ini, yaitu: jamahan kasih Allah. Ya, pelaku tindak kekerasan dijamah hatinya oleh Yesus Kristus sehingga hidupnya berubah 180 derajat.

Sungguh indah, Yesus pergi meninggalkan 99 domba yang tidak tersesat untuk mencari domba yang sesat. Betapa gemuruhnya Sorga dengan nyanyian puji-pujian kepada Allah ketika si domba yang tersesat telah ditemukan. Dalam kisah ini Yesus sendirilah yang menemukan si domba tersesat.

Berikut adalah kisah kesaksian Andryansah:
Awalnya saya mengenal Isa Almasih berawal dari kejadian yang hampir tidak masuk akal. Bermula dari kerusuhan mei 1998 pada waktu itu.

Sebelum saya mengenal Isa Almasih, saya di didik oleh orang tua saya maupun para ulama baik di bangku sekolah, musholla, maupun masjid bahwa orang di luar penganut Islam adalah kafir dan Islam merupakan ajaran yg paling benar dari segala kitab yang ada di muka bumi ini, dan yang paling utama. Apabila ada di antara kami yg dapat mengenyahkan penganut di luar Islam, adalah merupakan suatu pahala yg besar, sebab menurut apa yg telah mereka ajarkan kepada saya inti nya adalah penganut di luar Islam merupakan jamaah syaithon yang harus segera di musnahkan dari muka bumi ini. Dan bahaya yg paling besar pada saat itu adalah kaum nashara (Nasrani) yang selalu berkembang di Indonesia secara perlahan-lahan yang mana pada saat itu saya selalu di cekoki pelajaran yg terdapat di dalam quran maupun hadist. Begitulah bagaimana sikap saya yang bagaikan iblis semula sebelum mengenal Isa Almasih yang mulia di bumi maupun akhirat dengan kasihNya.

Dan pada suatu waktu tepatnya awal kerusuhan Mei 1998, saya bersama kawan-kawan saya (penganut Islam) mengendarai sepeda motor beramai-ramai dengan tujuan untuk menjarah toko-toko milik non muslim. Sebelum kami berangkat melakukan hal tersebut, sebenarnya saya enggan mengikuti mereka karena keluarga kami pun orang yg hidup di atas rata-rata dan hal tersebut sepertinya merupakan sesuatu yg memalukan. Dan pada saat itu saya telah menyelesaikan study di perguruan tinggi dan saya masih dalam status penggaguran dan hal inilah yg membuat saya mengikuti ajakan teman saya, terutama apalagi bila ada salah satu dari mereka berteriak mari kita hancurkan para kafir, hal inilah yg membuat semangat saya menggebu-gebu.

Sampai pada suatu saat kami telah sampai di depan toko yg bernama El-Shadai, dan kami yakin bahwa toko itu adalah toko milik kafir Nasrani. Dan akhirnya kamipun melempari toko tsb sambil meneriakan Allahuakbar bersama-sama dan meneriakan “kafir, keluar lu dari dalam toko lu!”

Pada waktu itu ada beberapa orang yg berhamburan keluar. Salah satu dari mereka mengendarai motor untuk melarikan diri dari kami. Kami melihat pria itu mengenakan kalung salib di lehernya. Lalu teman saya yang bernama Sultan (nama samaran) berseru kepada saya, “Ndry, mari kita kejar dia!”

Saya pun bergegas untuk membonceng teman saya. Sebelum saya membonceng motor kawan saya, saya mengambil sepotong besi. Dan akhirnya kami pun mengejar pria itu. Dan yg mana pada waktu itu keadaan di jalan sangat carut marut, tetapi pria itu tetap menancap gas. Mungkin saking takutnya berusaha menyelamatkan diri dari kejaran kami. Kawan saya pun mempercepat laju motornya. Berhubung motor yg kami tunggangi adalah motor king sedangkan pria tersebut menggunakan motor bebek, maka perlahan-lahan kami dapat menyusulnya.

Pada suatu saat pria itu membelokkan motornya pada persimpangan dengan cepatnya. Dan pada saat itulah kami tidak tahu darimana mobil tersebut datang. Seingat saya, kamipun akhirnya menabrak mobil tersebut dan saya serasa terbang di udara. Sesudah itu saya tidak sadar lagi.

Pada waktu saya sadar, saya melihat banyak kerumunan di sekitar saya. Dan dengan reflek saya mencari teman saya untuk melihat kondisinya. Lalu saya pun memisahkan diri untuk mencari teman saya dari kerumunan orang tersebut.

Tetapi saya tidak tahu mengapa orang tersebut masih berkerumun di tempat saya berada tadi. Lalu saya pun melangkah ke jalan, dan saya mendapati kerumunan di sisi jalan yang lain. Saya pun berpikir itu pasti teman saya. Lalu saya pun melangkah mendekatinya.

Tiba-tiba saya berhenti sontak di tengah jalan karena saya melihat di beberapa kerumunan teman saya, saya melihat teman saya jadi dua. Dan ada banyak orang yg berwajah bengis dan hewan kurus seperti anjing yg hendak memperebutkannya. Saya mengucek mata saya sebab saya pikir saya masih belum sadar. Setelah itu saya melihat teman saya yang ada dua tersebut. Salah satunya di seret-seret oleh mereka untuk keluar dari kerumunan tersebut. Dan teman saya itu berteriak, “Ndry, Ndry, tolong saya!” Saya pun tak berani melangkah karena saya takut. Dan saya tetap diam terpaku di tengah jalan raya tersebut.

Pada waktu itu ada sinar datang dari sebelah kanan saya. Waktu saya menoleh, ternyata mobil ambulance pas di samping kanan saya dan menabrak saya. Saya pun tersontak dan menyebut Masyaallah sambil memejamkan mata. Tetapi mobil itu serasa melintasi tubuh saya. Lalu sayapun membuka mata saya dan dengan reflek saya memegang tangan saya sendiri. Lalu saya pun melihat mobil ambulance tersebut berhenti pas di tempat saya jatuh tadi. Dan yang membuat saya terdiam seribu bahasa adalah ketika saya melihat tubuh saya dimasukkan ke dalam ambulance tersebut. Hal ini yg membuat saya seperti gila. Sayapun akhirnya berlari tanpa tujuan dan saya tidak berani mendatangi kerumunan di mana saya jatuh sebelumnya karena saya takut setelah melihat kejadian teman saya.

Tidak jelas kemana saya berlari, tiba tiba saya sampai di sebuah taman dan saya duduk sambil menangis. Apakah saya sudah mati? Saya terus mencubit-cubit tangan saya, tapi saya tidak merasakan apapun. Lalu saya menangis lebih keras. Dan sayapun tersungkur menangis di atas tanah. Dan pada saat saya tersungkur, saya melihat sepasang kaki di depan mata saya. Sayapun sontak mundur ke belakang karena saya teringat langsung apa yg dialami teman saya. Tapi pada saat saya mau bangun dan melarikan diri, saya seperti lumpuh tidak bisa bergerak. Dan saya pun memberanikan diri untuk menatap siapakah yg ada di depan saya. Tapi saya tidak bisa melihat wajahnya karena sangat silau. Dan hal itu membuat saya pasrah dan menundukkan muka.

Lalu orang yg berpakaian putih di depan saya itu pun bertanya kepada saya, “Nak, mengapa engkau menganiaya AKU?”

Lalu saya pun menjawabnya, “Setan, pergi kau jangan ganggu saya!”

Sayapun akhirnya mengucapkan ayat-ayat kursi untuk mengusirnya.

Lalu Dia pun berkata lagi “Nak, mengapa engkau menganiaya Aku?”

Sayapun masih melafalkan ayat kursi di bibir saya dan saya mengucapkan “Ya Allah, usirlah setan itu dari hadapanku.”

Lalu Dia berkata lagi, “Nak, apakah kesalahanKu hingga kau menganiaya Aku?”

Lalu setelah saya sadar ayat kursi tidak ampuh untuk menghadapi-Nya, sayapun tersungkur di bawah kakiNya dan menangis tersedu-sedu dan akhirnya akupun menjawabnya, “Saya tidak tahu kenapa saya melakukannya. Maafkanlah saya.”

Dan saya pun meraung-raung di bawah kakinya. Dan Diapun berkata, “Bangunlah. Jangan takut. Peganglah tanganKu.” Dan sayapun berdiri di depanNya sambil menundukkan muka saya (dan pada waktu itu sayapun masih berpikir bagaimana cara melarikan diri dariNya). Sepertinya Dia tahu pikiran saya, dan Dia berkata lagi, “Jangan takut akan Aku karena Aku lembut dan murah hati.”

Dan akhirnya saya pun memberanikan diri untuk menatapNya. Saya merasakan kesedihan yg ada di hati saya menjadi sirna seketika dan saya pun memberanikan diri untuk bertanya kepadaNya, “Siapakah kamu sesungguhnya?”

Lalu Dia menjawab, “Akulah yang selalu di perdebatkan oleh banyak anak manusia. Akulah jalan yang lurus. Akulah yang telah membangkitkan orang dari kematian.”

Setelah saya mendengar Dia berkata “Akulah yang telah membangkitkan orang dari kematian”, sayapun langsung tersadar bahwa Dialah Isa Almasih atau Yesus Kristus yang banyak sekali dipuja puja oleh kaum Nasrani sebagai TuhanNya. Lalu sayapun tersungkur di bawah kakiNya kembali dan pada saat itu secara tak sadar saya memperhatikan kakiNya yg mempunyai tanda berlobang bekas luka. Saya pun berkata “Ya Nabi Isa, ampunilah segala sesuatu yang pernah saya perbuat terhadap pengikutMu. Ampunilah saya.”

Dan sayapun menangis kembali karena merasa berdosa terhadapNya. Lalu dia pun berkata, “Mengapa kamu menganiaya mereka?”

Sayapun menjawabNya, “Saya tidak tahu. Atau mungkin karena mereka menganggapMu sebagai Allah dan menduakan Allah?”

Lalu Dia pun berkata “Segala apa yang ada padaKu adalah milik BapaKu yang di Sorga. Dan segala apa yang ada pada BapaKu di Sorga adalah MilikKu juga, karena olehNya segala kekuasaan baik di bumi maupun di sorga telah dise rahkanNya kepadaKu. Karena Aku dan Bapa adalah satu. Begitu juga kau, kau sekarang adalah milikKu.”

Sayapun masih menangis di bawah kakiNya pada saat Dia menerangkan tentang siapa diriNya sebenarNya, yaitu Dia adalah Allah itu sendiri. Lalu sayapun berkata, “Ya Isa Allahku, ampunilah segala sesuatu yang pernah saya lakukan.”

Di sinilah saya pertama kali menyatakan Isa adalah Allah saya. Lalu Isa Almasih berkata, “Pulanglah dan beritakanlah tentang Aku, tentang apa yang pernah kau lihat. Aku akan menyertai kalian semua hingga zaman akhir.”

Dan pada saat itu pula sontak saya terbangun. Ternyata saya sudah berada di Rumah Sakit, tepatnya di ruang ICU kurang lebih selama 2 minggu dalam keadaan koma. Pada saat saya terbangun, saya langsung menangis dan menyebut, “Ya Isa, ya Tuhanku, ampunilah saya.”

Pada saat itu ibu dan saudara-saudara saya sedang menunggu di luar dan bergegas masuk saat mendengar suara saya. Tetapi kebanyakan dari mereka heran mengapa saya menyebut Isa sebagai Tuhan saya. Banyak di antara mereka yg menganggap saya kerasukan iblis membaca ayat kursi bersama sama. Ini membuat saya tertawa terpingkal-pingkal setiap saya mengingat mereka melakukan hal tersebut. Akhirnya sayapun dibawa pulang ke rumah setelah kondisi saya membaik. Pada saat itu merupakan kegoncangan iman yg terbesar dalam hidup saya, tentang apa yg pernah saya percayai sebelumnya, yg selalu penuh dengan kekerasan, iri, dan dengki. Dan saya mengingat tentang pertemuan saya dengan Tuhan kita Yesus Kristus, betapa baiknya Dia terhadap saya. Dia tahu saya telah menganiaya pengikutNya, seharusnya Dia memenggal kepala saya, tetapi Dia malah mengampuni saya dan mengembalikan Roh saya menyatu kembali denganjiwa dan tubuh saya. Padahal ibu saya pernah berkata bahwa pada saat saya di rumah sakit dokter telah mengatakan bahwa saya telah mengalami pendarahan otak dan mustahil bisa di sembuhkan. Dan sekalipun saya sembuh, saya akan mengalami kelumpuhan total. Banyak para dokter yg merasa aneh pada kejadian saya yg ajaib.

Dan apabila mereka bertanya saya hanya menjawab Isa atau Yesus Kristus lah yg menyembuhkan saya. Kadang-kadang hal ini membuat mereka yg belum menerima Yesus di dalam hatinya menganggap saya kerasukan iblis. Begitu juga saudara-saudara saya maupun bapak saya sendiri. Sehingga sering bapak saya mengundang para kiai maupun dai untuk mengkotbahi saya.

Lalu saya bertanya kepada mereka, “Sudahkah kalian pernah merasakan kematian?”

Merekapun jawab, “Belum.”

Lalu sayapun bilang kepada mereka, “Percayalah kepada Isa, karena Isa lah yang menyelamatkan saya dari kematian.”

Akhirnya banyak dari antara mereka yg pergi dengan hati yg dongkol.

Untungnya bapak saya merupakan muslim yg liberal. Akhirnya sayapun menceritakan tentang semua kejadian yg pernah saya alami pada waktu itu. (mungkin bapak saya mendengarkannya dengan cara masuk kuping kiri, keluar kuping kanan). Akhirnya bapak saya berkata, seandainya apa yg saya alami itu memang benar, maka bapak akan mengucap sukur kepada Nabi Isa yg telah menyelamatkan saya. Dan sayapun selalu berdebat dengan bapak saya. Sampai akhirnya saya berkata kepada bapak saya, “Sungguh apa yang semua saya alami adalah benar karena saya melihatnya dengan kepala dan mata saya sendiri.”

Dan bapak sayapun bilang, “Bagaimana mungkin kamu melihatNya, orang pada saat itu bapak bersama ibumu selalu menunggui kamu di rumah sakit? Kapan kamu keluar dan bertemu denganNya? Tahukah kamu ndry, semua itu karena ridho Allah, titik!”

Pada waktu itu saya pun bingung menjawab pertanyaan yg dilontarkan bapak kepada saya. Ibu saya pun menangis dan memeluk saya ketika melihat kami berdebat dengan keras dan menyuruh saya diam dan meninggalkannya. Tanpa sebab saya berkata kepada bapak, “Ya benar, Isa Almasih adalah Tuhan saya sekarang ini. Pelangi adalah saksi apa yg pernah saya katakan.”

Lalu bapak saya tertawa menyindir kepada saya, “Di musim kemarau begini mana mungkin ada pelangi?”

Dan sayapun akhirnya pergi meninggalkan tempat saya berdebat dengan ayah saya itu dan menuju pintu rumah untuk pergi keluar. Pada saat saya di luar rumah sayapun menangis dan berbicara sendiri, “Ya Isa Tuhanku, mengapa begitu keraskah hati bapak saya seperti batu?”

Lalu saya pun mendongak ke atas langit, dan anehnya saya melihat pelangi. Lalu saya menangis dengan penuh suka cita, dan sayapun lari kembali ke dalam rumah untuk menemui bapak saya. Dan saya memanggilnya untuk menunjukkannya.

Setelah bapak saya melihat pelangi tersebut diapun diam seribu bahasa. Dan setelah kejadian itu bapakku seperti mengalami kegoncangan iman, seperti yg pernah saya alami sebelumnya.

Sayapun mulai mencari lebih dalam tentang siapa Isa Almasih sebenarnya melalui Al-Quran maupun hadist, dan saya menemukan hal-hal yg membuat saya terharu. Misalnya ayat surat-surat di bawah ini:
(Maryam, 19:19) Hanya Isa Anak Maryam yang langsung masuk Syurga kerana Dia suci.
(Al Imran, 3:45) Bahkan Dia (Isa Almasih) terkemuka di dunia dan di akhirat.
(Al Fatihah, 1:6) “Indinash shiraathal mustaqiim” Artinya: Tunjukilah kami jalan yang lurus
(Az Zukhruf, 43:61) “Wa innahu la’ilmu lis saa’ati fa laa tamtarunna bihaa wa tabi’unni haadzaa shiraathum mustaqiim.” Artinya: Dan sesungguhnya Isa itu benar memberikan pengetahuan tentang hari kiamat kerana itu janganlah kamu ragu tentang hari kiamat itu dan ikutlah Aku. Inilah jalan yang lurus.
(Az Zukhruf, 43:63) “Wa lammaa jaa-a ‘Isa bil bayyinaati qaala qad ji’tukum bil hikmati wa li ubayina lakum ba’dhal ladzii tathtalifuuna fiihi fat taqullaaha wa athii’u.” Artinya: Dan tatkala Isa datang membawa keterangan. Dia berkata sesungguhnya Aku datang membawa hikmat dan untuk menjelaskan kepadamu sebagian yang apa kamu perselisihkan tentangnya, maka bertakwalah kepada Allah dan taatlah kepadaKu.
(An Nisa, 4:171) “Inamal Masihu ‘isabnu Maryama rasullahi wa kalimatuhu.” Artinya: Sesungguhnya Isa Al Masih putra Maryam itu utusan Allah dan FirmanNya.
(Hadis Anas bin Malik hal.72) “Isa faa innahu Rohullah wa kalimatuhu.” Artinya: Isa itu sesungguhNya Roh Allah dan FirmanNya.
(Maryam, 19:17) ”arsalnaa ilaihaa ruuhanaa fa tamatstsala lahaa basyaran sawiyya.” Artinya: Kami mengutus Roh Kami kepadanya, maka ia menjelma di hadapannya menjadi Manusia yang sempurna.
(Hadis Ibnu Majah) “Laa mahdia illa isabnu Maryama.” Artinya: Tidak ada Imam MAHDI selain Isa putra Maryam.
(Al Anbiyaa, 21:91) “Wallatii ahshanat farjahaa fa nafakhnaa fiihaa mir ruuhinaa Wa ja’alnaahaa wabnahaa ayatal lil ‘aalamiin” Artinya: Ingatlah kisah seorang perempuan yang memelihara kehormatannya (Maryam) lalu Kami tiupkan kepadanya Roh Kami (Roh Allah) dan Kami jadikan dia dan Anaknya tanda (kuasa Allah) bagi semesta alam.
(Maryam, 19:33) “Wa salaamu ‘alayya yauma wulittu, wa yauma amuutu, wa yauma ub’atsu hayaa.” Artinya: Dan sejahtera atasNya pada hari Dia dilahirkan, pada hari Dia wafat, dan pada hari Dia dibangkitkan hidup kembali.”
(Al Imran, 3:55) “Idz qaalallahu yaa Isa, innii mutawafiika, wa raafi’uka ilayya, wa muthahhiruka minal ladzinaa kafaruu, wa jaa’ilul ladzina tabauka fauqal ladzina kafaruu ilaa yaumil qiyamati.” Artinya: Ingatlah tatkala Allah berfirman; Hai Isa, sesungguhnya Aku akan mewafatkanMu, dan mengangkatMu kepadaKu, dan akan menyucikan Engkau dari orang-orang kafir, dan menjadikan orang-orang yang mengikutiMu di atas mereka yang kafir hingga hari kiamat.”
(Al Baqarah, 2:253) “Wa aatainaa ‘isabna Maryam bayyinaati wa ayyadnaahu bi ruuhil qudusi.” Artinya: Dan Kami berikan kepada Isa putra Maryam, beberapa mujizat serta Kami perkuat Dia dengan Roh Kudus.
(An Nisa, 4:156) “Wa bi kufrihim wa qaulihim ‘alaa Maryama buhtaanan ‘azhiimaa.” Artinya: Dan kerana kekafiran mereka (terhadap Isa) dan tuduhan mereka terhadap Maryam dengan kedustaan besar (zinah).
(Al Imran, 3:45) “Idz qalatil malaikatu yaa Maryama innallaaha yubasyiruki bi kalimatim minhus muhul masihu ‘isabnu Maryama wajihan fiddun-yaa wal akhirati wa minal muqarrabiin.” Artinya: Ketika malaikat berkata, hai Maryam sesungguhnya Allah menggembirakan kamu dengan Kalimah daripadaNya namanya Al Masih putra Maryam, terkemuka di dunia dan di akhirat dan orang yang paling dekat pada Allah.

Dan sayapun akhirnya menelusuri dan mencari segala hal tentang Isa Almasih Tuhan kita. Akhirnya sayapun berpikir bahwa saya harus mendapatkan Injil itu sendiri untuk memahami siapa Isa Almasih itu sesungguhNya. Ada keinginan yang sangat kuat di hati saya untuk mendapatkannya (Injil). Lalu saya pun teringat akan toko yang pernah kami (saya bersama kawan saya dulu) rusakkan, yaitu toko buku El-Shadai, lalu sayapun pergi kesana.

Pada saat saya sampai di toko tersebut, toko itu masih kelihatan rapi, baik kaca-kacanya yg dulu kami lempari dengan batu hingga pecah, telah rapi terenovasi kembali. Lalu sayapun menghampiri toko tersebut dan akhirnya saya berbicara dengan salah satu penjaganya, “Mbak, apakah Anda menjual Injil?”

“Ya.” jawabnya.

Lalu penjaga itu pun mencarikan Injil tersebut. Lalu dia pun menyerahkan kepada saya Kitab Perjanjian Baru. Lalu saya bertanya lagi kepadanya, “Apakah ini Injil Isa Almasih punya?”

Mbak penjaga itupun berkata sambil tertawa kecil, “Iya, Perjanjian Baru itu adalah Injil.”

Lalu mbak itu pun berkata kepada saya, “Apakah kamu non Kristen?”

Sayapun bingung menjawabnya. Karena agak takut oleh sebab sebelumnya, seandainya mbak itu tahu apabila saya muslim mungkin dia akan benci kepada saya, pikir saya dalam hati. Akhirnya dengan berat hati sayapun menjawabnya, “Ya, saya muslim.” sambil saya menundukkan muka.

Lalu mbak itu pun berkata, “Ah itu tak masalah bagi kami.” sambil tersenyum. Hal ini yang membuat saya heran kenapa mereka yg begitu ramah bisa kami benci tanpa sebab sebelumnya? Lalu sayapun bertanya kepada dia, “Mbak, adakah buku-buku tentang kisah nabi-nabi menurut Kristen?”

Lalu mbak itupun mencarikannya. Sesudah itu sayapun mananyakan harga totalnya untuk membayar buku-buku tersebut. Dan sebelumnya saya pun berta nya kepadanya, “Mbak, apakah ada di antara pegawai toko ini yang celaka pada saat kerusuhan sebelumnya?”

Mbak itupun menjawab saya, “Pada waktu kejadian tersebut toko ini telah kami tutup lebih awal kira-kira jam sepuluh pagi.”

Lalu saya bertanya lagi, “Apakah ada yg menempati toko ini sebagai tempat tinggal?”

“Ah tidak mas,” jawabnya, “hanya satpam yg menjaga toko-toko di sekitar kami. Itupun juga mereka hanya menjaga di luaran saja untuk keamanan sekitarnya.”

Hal ini yang membuat saya sangat bingung dalam hati. Seingat saya waktu kami merusak dan menjebol toko ini pada waktu petang hari masih ada beberapa orang yg di dalamnya, sedangkan mbak itu bilang toko telah tutup sejak jam 10 pagi dan tidak ada satupun penghuni yg menempatinya. Lalu siapakah di antara mreka yg kami kejar pada waktu itu? Hal ini yang membuat saya heran hingga sekarang. Seandainya apabila saya menemui pria yg kami kejar-kejar dulu, mungkin saya akan berlutut untuk meminta maaf kepadanya.

Dan akhirnya sayapun kembali kerumah, dan sayapun mulai membaca Injil satu persatu di kamar saya. Saya sangat terenyuh, sedih, dan bangga pada saat saya membaca kisah Injil, betapa mulianya segala sesuatu yang pernah diperbuat oleh Isa Almasih / Yesus Kristus. Begitu pun juga ucapan-ucapanNya yang bagaikan pisau belati langsung menusuk hati mengajarkan tentang kasih yang tulus, kerendahan hati, maupun keselamatan. Hal ini yang belum pernah saya peroleh sebelumnya semenjak saya hidup di muka bumi yang mana sebelumnya saya menganggap diri kami sebagai muslim adalah yg tertinggi dari golongan lain kafir yang mana para golongan kafir itu harus tunduk kepada kami, yaitu para penganut Islam, sebab ada di quran yg mengatakan, “hanya penganut Islam lah yang masuk Sorga” dan hal ini sangat tidak masuk akal. Bagaimana mungkin nabi-nabi sebelum Muhammad bisa disebut Islam, karena mereka pun tidak pernah sekalipun mengucapkan kalimat syahadat? Dan juga pada saat saya mengalami kejadian yg aneh di mana roh saya berpisah dengan tubuh saya pada waktu kecelakaan dan mengalami koma, kenapa yg menemui saya justeru Isa Almasih / Yesus Kristus? Dan akhirnya sayapun menyerahkan diri saya sepenuhnya untuk menerima Yesus Kristus sebagai Tuhan saya dan Juruselamat saya. Pada tanggal 27 Oktober 2000 saya pun dibaptis dalam nama Bapa, Putera dan Roh Kudus. Halleluya. Saya telah menerima kasih karuniaNya. Baik susah maupun senang

Tuhan Yesus selalu menyertai saya.

Amin

Solo, Indonesia, 3 Mei 2006

Nama asli saya Ahmad Andryansah bin Abdul Jalil dan saya akhirnya mengganti nama saya menjadi Christian Andryansah, dan saya menghapus nama Ahmad karena nama tersebut selalu mengingatkan saya akan kekejian.

Sumber - Buletin Kampung Baru Februari 2007
http://jil.18.forumer.com/a/kesaksian-dari-kerusuhan-mei-1998_post34.html

48 komentar:

  1. Yesus mengatakan Allahku ya Allahmu Bapaku ya Bapamu
    Ada bedanya antara Yesus dan Allah yg Esa
    Kolose 1:15-16 Yesus dulunya adalah mahluk Roh, penghulu malaekat, dia permulaan dari ciptaan Allah

    BalasHapus
    Balasan
    1. jangan hiraukan koment miring, kebenaran sejati kita
      uji disini :
      https://www.facebook.com/tewel.onanian
      http://bestchristus.wordpress.com/3-2/

      Hapus
    2. Aliong ...belum mengerti Trinitas yah...aduh ..minta bimbingan TUhan Yesus lah supaya mnegerti..Yesus itu Tuhan yang menjadi manusia 100% untuk merasakan apa yang dirasakan manusia jd jgn aliong nanti bilang ..yah Tuhan kan Tuhan gak pernah merasakan dihiananti , dilukai , yah pernah ...makanya ada pengampunan setelah Yesus mati untuk mempersemabahkan diriNya untuk menebus kita dari kematian kemudian terangkat naik ke sorga kemudian turun menjadi Roh untuk menuntun manusia

      Hapus
    3. byk yat tentang Trinitas carilah sendiri pengalaman pribadimu dengan Tuhan . Trinitas : (20 Pada waktu itulah kamu akan tahu, bahwa Aku di dalam Bapa-Ku dan kamu di dalam Aku dan Aku di dalam kamu. 14:21 Barangsiapa memegang perintah-Ku dan melakukannya, dialah yang mengasihi Aku. Dan barangsiapa mengasihi Aku, ia akan dikasihi oleh Bapa-Ku dan Akupun akan mengasihi dia dan akan menyatakan diri-Ku kepadanya." ( Yohannes 14 : 20-21 )
      12 Masih banyak hal yang harus Kukatakan kepadamu, tetapi sekarang kamu belum dapat menanggungnya. 16:13 Tetapi apabila Ia datang, yaitu Roh Kebenaran, Ia akan memimpin kamu ke dalam seluruh kebenaran; sebab Ia tidak akan berkata-kata dari diri-Nya sendiri, tetapi segala sesuatu yang didengar-Nya itulah yang akan dikatakan-Nya dan Ia akan memberitakan kepadamu hal-hal yang akan datang. 16:14 Ia akan memuliakan Aku, sebab Ia akan memberitakan kepadamu apa yang diterimanya dari pada-Ku. 16:15 Segala sesuatu yang Bapa punya, adalah Aku punya; sebab itu Aku berkata: Ia akan memberitakan kepadamu apa yang diterimanya dari pada-Ku." ( Yohannes 16: 12-15 )
      2:5 Karena Allah itu esa dan esa pula Dia yang menjadi pengantara antara Allah dan manusia, yaitu manusia Kristus Yesus, 2:6 yang telah menyerahkan diri-Nya sebagai tebusan bagi semua manusia: itu kesaksian pada waktu yang ditentukan. ( 1 Timotius 2 ; 5-6 )
      1:7 Demikianlah kamu tidak kekurangan dalam suatu karuniapun sementara kamu menantikan penyataan Tuhan kita Yesus Kristus. 1:8 Ia juga akan meneguhkan kamu sampai kepada kesudahannya, sehingga kamu tak bercacat pada hari Tuhan kita Yesus Kristus. 1:9 Allah, yang memanggil kamu kepada persekutuan dengan Anak-Nya Yesus Kristus, Tuhan kita, adalah setia. ( 1 Korintus 1 : 7-9 )

      Hapus
  2. Tuhan Yesus Memberkati kita :)

    BalasHapus
  3. Astaghfirullah, Asal anda tahu, SEMUA agama ALLAH itu G ADA yang salah.. Mulai dari Nabi Adam AS hingga Nabi Isa AS dan DI SEMPURNAKAN oleh NABI MUHAMMAD SAW... Ada Kitab Taurat (MUSA AS), Kitab Ijil (ISA AS) hingga yg PALING SEMPURNA Kitab Al-Qur'an (Muhammad SAW), semua itu MENGAJARKAN TAUHID, HANYA BERIMAN PADA ALLAH.. Dan Agama ALLAH SWT yg paling sempurna adalah ISLAM.. anda masih iingat Al.Qur'an? anda pertama kali tahu cerita Nabi Isa juga dr Kitab Al Qur'an kan, SAYANGNYA ANDA TIDAK MEMBACA DAN MEMAHAMI AL.QUR'AN dengan BENAR DAN TULUS.. Belajar lagi dong.. jangan cuma mempelajari isi Al.qur'an dg stengah.stengah ...AL QUR'AN ITU MENCANGKUP SEGALA YANG ADA DI ALAM SEMESTA.. Anda tahu mengapa ayat kursi tdak manjur saat anda bacakan waktu koma (brtemu dg Isa), karena memang itu Insya Allah Nabi Isa, yang diutus oleh ALLAH SWT untuk mengingatkan hambanya bahwa tak lama lagi Nabi Isa akan turun ke bumi,.. dan itu pertanda bahwa jaman keluarnya Iblis Nirrojiim DAJJAL sudah dekat.. yang intinya zaman akhir atau kiamat juga sudah dekat, oleh karena itu Nabi Isa AS diutus turun oleh Allah SWT dan mengabarkan nya lewat kejadian yg anda alami.. bahwa tak lama lg Nabi Isa akan turun untuk berperang melawan Dajjal, sesungguhnya setelah Dajjal terbunuh oleh Nabi Isa, selesailah sudah tugas yg diberikan Allah kpd Beliau, sehingga, Allah menurunkan Ya'jud Ma'jud (sejenis setan berupa binatang buas), dan Nabi Isa gugur saat melawan setan buas tersebut..dan intinya Isa itu TIDAK ABADI, NABI ISA ADALAH CIPTAAN ALLAH, DAN TIDAK ADA CIPTAAN YG SAMA APALAGI MELEBIHI PENCIPTANYA.. MANA ADA TUHAN YG MATI??? NABI ISA ADALAH MANUSIA BIASA YANG DIUTUS ALLAH UNTUK MENYERUKAN AJARAN TAUHID.. DAN AJARAN ITU DISEMPURNAKAN OLEH NABI MUHAMMAD Solallohu 'Alaihi Wassallam dengan agama ISLAM !! lanjut cerita setelah gugurnya Nabi Isa akan lahir seorang ulama besar, yang akan memusnahkan Ya'jud Ma'jud dan setelah ulama' tersebut wafat, dihembuskanlah kabut ke seluruh alam semesta oleh Allah Subhanollahu WaTa'alaa sehingga seluruh manusia di muka bumi yang masih beriman kuat pada ajaran Allah YANG SEMPURNA, YAITU ISLAM, akan diambil nyawanya melalui kabut tsb, sehingga tidak perlu merasakan dukanya kiamat.. setelah beberapa bulan (ataupun tahun), barulah KIAMAT yg Sesungguhnya terjadi.. Dan SEMUA ORANG DI MUKA BUMI AKAN MENYADARI DAN LANGSUNG SUJUD MEMOHON AMPUN KEPADA ALLAH.. BARULAH MEREKA KEMBALI BERBONDONG BONDONG UNTUK BERIKRAR MASUK ISLAM,, NAMUN SUDAH TERLAMBAT, KIAMAT YANG SUDAH ALLAH GARISKAN TIDAK BISA DIUNDUR LAGI..

    Oleh karena itu, sebelum terlambat, marilah kita kembali ke agama Allah yg paling sempurna, ISLAM. pelajarilah Islam dengan sungguh2 dan PENUH, mulai dari kebiasaan sehari-hari dan juga SHOLATNYA.. Anda masih ingat Solat kan? Menurut penelitian, Sholat itu menyehatkan.. setiap gerakan sholat ada manfaatnya sendiri2 bagi kesehatan tubuh kita.. Anda tidak rindu sholat..? Tidakkah anda rindu Adzan?? Apakah anda tidak rindu merdunya lantunan ayat suci Al qur'an...?? JIKA ANDA MEMPELAJARI ISLAM SECARA UTUH , NISCAYA ANDA AKAN MERASAKAN NIKMATNYA ISLAM YG SESUNGGUHNYA... SAYA TEGASKAN, ISLAM ITU MENGHARAMKAN IRI, DENGKI, HASUT, FITNAH, apalagi PERMUSUHAN.. ANDA HANYA SAJA BELLUM MEMAHAMI KONTEKS ISLAM SECARA GARIS BESAR DAN MENDALAM... ISLAM IS PERFECT.. SEMUA YANG ADA DALAM ISLAM, ADALAH BENAR .. BELAJARLAH ISLAM DENGAN BENAR.. SAYA INGATKAN KEPADA ANDA, BAHWA NABI ISA MENEMUI ANDA DAN MEMERINTAH ANDA UNTUK MENYEBARKAN BERITANYA, BUKAN UNTUK MENGIKUTI AGAMA YANG DIBAWANYA, MELAINKAN UNTUK MENGABARKAN TURUNNYA NABI ISA DAN MENEMUI ANDA ADALAH PERTANDA BAHWA DAJJAL DAN KIAMAT SUDAH DEKAT, DAN ISA AKAN SEGERA TURUN KE BUMI UNTUK MELAWAN DAJJAL.. BUKAN MENYEBARKAN AGAMANYA, KARENA AGAMA ALLAH SWT YANG DIBAWA NABI SESUDAH NABI ISA, yaitu NABI MUHAMMAD SAW ADALAH YANG PALING SEMPURNA, ISLAM. ...

    Semoga Allah segera memberi anda Hidayah Nya dan Anda diberi kesempatan unuk merasakan nikmatnya Islam yg sesungguhnya,

    BalasHapus
    Balasan
    1. saya setuju dengan anda tentang agama semua mengajarkan tentang KEBAIKAN namun SATU yang mengajarkan JALAN kebenaran...,agama yang kita anut dan yakini penduduk indonesia 90% import...,terkadang kita mendapat sumber yang tidak jelas dan kemungkinan sudah dirubah dari seorang penafsir tanpa kita sadari yang belum 100% kebenaranya...,sungguh berat dosanya seorang nabi/guru/imam yang tidak berhati-hati dalam menafsirkan melalui ajaranya...,banyak kata demi kata kiasan,kata asing,maupun kesaksian...,suatu misal ajaran C disampaikan ke 50 orang dan 50orang itu pergi berpencar dan setiap mereka mengajarkan 1000orang tiap daerah dan berkembang dan berkembang menjadi ribuan,ratusan ribu,jutaan dan milyaran...,apakah para pembaca terhormat yakin ajaran yang anda dapat masih asli tidak ada tambahan atau pengurangan atau salah tafsiran ataupun dll...,begitupun juga saya adalah seorang penulis biasa yang jauh dari sempurna dan banyak kelemahanya namun saya tahu kita banyak terjebak dalam suatu era dengan pemimpin,tokoh agama,dan pengajar yang gila dunia alias harta,kedudukan,dll...tanpa memperhatikan apakah saya pemimpin yang benar/tidak...,tidak semuanya sich 10:1yang benar-benar tidak begitupun juga tidak sempurna juga karna yang sempurna itu hanya Tuhan YME...,jadi iblis secara perlahan tapi pasti garis depan para pemimpin,pengajar,pemuka,pokoknya yang kita buat teladanlah telah dijerat dengan kenikmatan dunia atau isi dunia dengan kemewahan,hutang,wanita,harta,gengsi,nafsu dll...,kitapun juga...,di sini saya sangat amat sedih dengan para pemimpin yang menyerukan perang,jihat mengatas namakan agama,memaki agama,ras,atau kesalahan orang lain...,Tuhan pun saya kira juga teramatamatamat sekali sedih akan umatnya yang di dunia yang salah dalam menjalankan kehendakNya...,apakah ada ajaran Tuhan menyuruh umatnya saling menyakiti apalagi membunuh...,dimana ajaran Tuhan tentang saling mengasihi,memaafkan dan mengalah...,saya tidak membela para pengikut ke-5 agama/keyakinan di negara kita atau negara lain,untuk apa beragama/yakin jika untuk beridentitas dan syarat saja tanpa mengetahui jati diri ajaran Tuhan beserta firmanya,firman Tuhan bukan ajaran tentang hidup saja namun asal mula,hidup,mati,dan abadi kelak di mana...,oya tentang saya adalah dari muslim dan berpindah ke kristiani...,bukanya saya berpindah karna agama,instansi,organisasi/mencari sensasi/dll tapi karna saya tahu apaitu kebenaran,cinta-kasih,pengampunan dan Isa Almasih...,sekali lagi bukan penganut,kata orang,kata pemimpin tetapi saya berserah bahwa Tuhan yang pasti Dia tidak akan membingungkan,menjebak,apalagi dengan kesucian dan penghakiman terakhir oleh Imam Isa yang tertulis di alkitab atau di Quran...,kita tidak perlu menghafal dan membaca keduanya jika tidak mampu tetapi mengerti,bertaqwa kepada Tuhan dan mengamalkanya dalam hidup itulah dasar-dasar ajaranya...,mengapa bingung,sulit,bertengkar untuk kemengan kepuasan hati kalau di akhirat kita beroleh dosa dan malu...,ini komentar saya ,,,mohon maaf jika ada ketidak sempurnaan dan membuat anda menjadi bimbang/yang lainya,trimakasih Tuhan selalu baik kepada umat...,Amiiiiin...

      Hapus
  4. Tidak ada agama yang berani memberikan jaminan masuk surga selain agama yang diajarkan oleh Tuhan Yesus Kristus, yaitu kristen. Tuhan Yesus memberkati..

    BalasHapus
  5. Sinting...
    mau ngapain ke syurga?

    BalasHapus
  6. Yang menjamin selamat tidaknya manusia adalah manusia itu sendiri, berdasarkan
    1. Aqidah yang benar;
    2. Ibadah kpd Alloh;
    3. Amal perbuatan baik (kasih sayang) kepada orang tua, sesama manusia dan mahluk Alloh lainnya;
    4. Menegakkan segala kewajiban dan memberikan hak orang lain.
    Lihat lah yang terjadi dimuka bumi ini, ini adalah cerminan di akherat nanti, apakah ada didunia ini yang gratis? Maaf untuk buang air saja harus bayar, begitupun di alam nanti apakah adil seorang manusia yang berbuat jahat dan kerusakan dimuka bumi, hanya karena dia menerima Yesus sbg juru selamat kemudian dapat selamat dari hukuman? Itulah mengapa Nabi Muhamad SAW bukanlah juru selamat, tetapi utusan Alloh SWT yang memberikan peringatan, tinggal kita mau menerima atau tidak peringatan tersebut, itulah ujian keimanan.

    BalasHapus
    Balasan
    1. @yudi..orang yg sdh menerima yesus sebagai juruselamatnya sdh pasti org yg sdhbenar2 bertobat, makanya tdk mudah menerima yesus sbg juruselamat....org yg sdh bertobat berarti diampuni dosa2nya, dan hidup dlm pertobatan/kudus...apakah hidup kudus itu gampang???tidak mudah dan tidak akan bisa, jika roh kristus tdk ada dalam hati kita..yesus sdh menggantikan hukuman yg seharusnya saya jalani akibat dari dosa2 yg saya perbuat dan seperti yg anda katakan, dgn catatan kita hrs menerima dia sebagai juruselamat kita atau sebagai yg menggantikan dosa2 kita, makanya siapapun yg menerima dia dan hidup dlm pertobatan sdh pasti masuk surga...kesaksian diatas membuktikan bhw yesus benar2 ada dan Dia adalah Tuhan krn dia tdk membantah ketika saudara ardiyansyah menanyakan keTuhanan beliau....God bless

      Hapus
  7. ke-saksian yg luar biasa...saya iri kpd saudara Adryansyah dg diberikannya kesempatan Yesus berkenan menemuinya..ternyata apa yg Dia (Yesus) ucapkan "-mengapa engkau menganiaya Aku-?"..tdk berubah dulu ,sekarang, sampai selama-lamanya...terpujilah Tuhan Allah Bapa dulu,sekarang,sampai selama-lamanya..amiin...

    BalasHapus
  8. kalau mau beriman atas pengalaman hidup orng lain , imanmu akan dangkal, mudah diombang-ambingkn oleh keadaan, lebih baik minta ampun dosa pada Tuhan lalu minta juga Tuhan mengampuni dosa orang-orang lain padamu lalu mintalah Tuhn membimbingmu untuk mengenal Tuhan. Nah , dengan jalan melalui orang lain, media seperti buku buku ketuhanan, radio, tv yang menyiarkan kebenran Allah anda akan semakin beriman dan beramal. Amin.

    BalasHapus
  9. Syalom . salam damai sejahtera

    Buat saudaraku yang muslim .
    Anda tidak bisa mempengaruhi kesaksian Cristian Ardiansyah sebab dia sendiri yang mengalami dan menemukan kebenaran didalam Tuhan Yesus . Alquran 100% bukan agama Allah . Banyak sekali pertentangan yang tidak sesuai dengan sifat Allah yang maha kasih . Ada banyak ayat dalam alquran yang mengajarkan untuk membunuh agama non-muslim . Kalau anda ( muslim ) tidak mengakui berarti anda tidak mengakui ayat-ayat dalam kitab alquran . Coba saudaraku yang muslim mau buka hati untuk melihat betapa banyak ayat alquran yang menghalalkan umat muslim membunuh . Agama yang baik mengajarkan kebaikan dan kebenaran , bukan malah sebaliknya . Yang dituntut dari umat muslim adalah percaya saja dengan alquran tanpa harus mencari kebenarannya . Akibatnya mereka tidak melihat betapa alquran sudah mengesampingkan nilai-nilai moral untuk saling mengasihi . Karena muslim beranggapan umat diluar islam adalah kafir yang layak dibunuh . Muhammad meninggalkan ajaran yang tidak benar . Muhammad tidak yakin dengan keselamatannya maka dari itu dia mengajarkan supaya umat muslim bershalawat baginya agar dia bisa masuk sorga . Bagaimana mungkin saudara muslim bisa yakin dengan muhammad yang dia sendiri tidak yakin dengan keselamatannya ?? Saya memilih Yesus kristus karena dia yang Awal dan yang Akhir . Dia kalimatullah , Dia Roh Allah . Dia yang akan menghakimi manusia . Yesus berkata : Akulah jalan dan kebenaran dan hidup . Tidak seoorangpun dapat datang kepada Bapa jikalau tidak melalui Aku . Injil Yoh 14:6

    BalasHapus
    Balasan
    1. Mr.joe67,,benar sobat. Itulah kekeliruan umat muslim yang selalu bersalawat untuk Muhammad. Padahal dia sudah meninggal. Artinya sudah tidak ada lagi hubungan dengan umat yang masih hidup. Juga Muhammad ketika menjelang akhir hidupnya berdoa "Ya Allah ampunilah aku hubungkanlah aku dengan teman yang Mahatinggi." Dia tidak mengucap Allahhuakbar seperti umatnya pada umumnya.
      Mengenai kesaksian diatas, kuasa Tuhan Yesus sungguh ajaib dan luar biasa. Seperti itulah rasul Paulus bertobat, yang sebelumnya menganiaya dan membunuh umat yang percaya (pengikut Kristus). Selagi dalam perjalanan, Tuhan menampakkan diri kepada Paulus dan bertanya "Saul,, Saul,, mengapa engkau menganiaya Aku?"
      Dari peristiwa itulah dia jadi bertobat dan mengikut tuntunan Roh Kudus(Roh Tuhan itu sendiri). Rasul Paulus inilah yang dihujat oleh sebagian umat muslim sekarang ini.
      Saya mau mengajak saudaraku muslim... bertobatlah selagi masih ada waktu kemurahan Allah. Datanglah kepadaNya dengan merendahkan diri/hati minta pertolongan. Dia mengasihi kita orang berdosa dengan tangan terbuka dan lemahlembut menyambut kita seperti seorang bapa yang merindukan anaknya yang terhilang. Tuhan Yesus mencintai umat muslim atau siapa saja yang mau datang dan percaya kepadaNya...pasti.
      Tuhan Yesus Kristus memberkati kita semua.

      Hapus
  10. Damai sejahtera bagi kita semua

    Bingung kan klo membaca artikel2 semacam ini banyak kesaksian tentang kebenaran Islam atau kebenaran Kristen tapi klo mau percaya sama artikel-artikel yg sudah dishare kembali ke hati masing2 aja saya seorang Khatolik dan saya pernah mengalami gejolak iman yang luar biasa karna membaca kutipan-kutipan atau kesaksian semacam ini baik dari seorang muslim yg menjadi Kristen atau dari kristen menjadi muslim sampe bingung tapi klo kita berserah diri pada apa yg kita yakini maka kita akan ditunjukan jalan yang benar dan mau beberapa kali saya membaca kesaksian2 tentang muslim jdi kristen atau kristen jdi muslim tidak akan pernah merubah iman saya yg sudah percaya bawa Tuhan Yesus Kristus adalah Jalan kebenaran dan Hidup Barang siapa ingin datang pada Allah hrs melalui Dia karna Dia itu adalah Allah sendiri yg mnjadi manusia. Kembali lagi ke hati masing2 saja deh ya klo anda benar maka akan ditunjukan jln yg bnar. Lalu buat saudara-saudari yg beragama muslim mohon dimengerti pilihan untuk menjadi kristen atau muslim itu kan datang dari dlam hati masing-masing manusia tergantung mereka donk yg mau memilih mengikuti paham yg mana. Karena bagi saya Semua agama yang mengajarkan Kebaikan itu agama yang Sempurna baik itu Islam, Kristen , Hindu , Budha atau Kong Hu Cu . jdi ga perlu menghujat ingat bukan yg anda hujat yang masuk neraka tapi yang menghujat yang masuk neraka :P ( menurut saya ) hormatilah keputusan saudara-saudari mu yang telah memilih jalan hidup dengan cara yang menunjukkan kedamaian di dalam hatinya Amen . God Bless U all

    BalasHapus
    Balasan
    1. sorganya islam cuman buat laki2.saran saya perempuan jangan masuk islam

      Hapus
  11. Wah gak pernah dalam ajaran Islam yg benar dan gak ada tuh didalam Al-Quran yang menyuruh untuk mengenyahkan penganut di luar Islam, adalah merupakan suatu pahala yg besar. Apalagi ajaran yg mengajarkan bahwa penganut di luar Islam merupakan jamaah syaithon yang harus segera di musnahkan dari muka bumi ini. Dan bahaya yg paling besar pada saat itu adalah kaum nashara (Nasrani).
    Hati2 pak kalau memberi kesaksian .....ente belajar Islam dimana? kalau memang benar sekolah atau tempat pendidikan agama mengajarkan hal seperti itu biar diusut ...jgn sampai mengajarkan hal2 yg tidak benar...biar ditutup itu sekolah atau lembaga....dan tentunya ente harus jadi saksinya



























































































    BalasHapus
    Balasan
    1. Buat Anita: Tidak usah christian menjadi saksinya. Baca tulisan chernobyl, dengan demikian yang dikatakan dan dirasakan Christian itu benar banget. Tuhan memberkati.

      Hapus
    2. Terima kasih Anita, karena tidak mungkin agama mengajarkan hal buruk kepada umatnya.

      Hapus
  12. Jangan salah bu Anita, orang kafir itu kejam - kejam, masochist politeist itu sangat kejam, ditambah lagi teknologi mereka yang sudah memasuki zaman keemasan, akibatnya kita Islam bisa menjadi bulan - bulananan kalau tidak melawan mereka.

    jangan berhenti berjihad dengan bom, senjata atau apa saja yang ada. Masochist Politheist itu kaum yang pantang diajak damai, apalagi ditambah kebudayaan "bebas" mereka yang tak mengenal dosa dan tak mengenal untuk apa Nabi Adam turun ke bumi.

    BalasHapus
  13. gol kami para mujahid adalah surga yang abadi, kita jangan ikut - ikutan berdamai dengan kafir - kafir karena ingin dunia, yang pada akhirnya kita umat Islam digenosida setelah pembangunan bersama selesai, contohnya seperti di Poso, memang berkurban dengan menjauhi dan memerangi kafir - kafir sebagai cara berkurban tidak semudah membalikan telapak tangan, karena mereka sudah bercampur baur dengan kita, biarlah dunia yang tak abadi ini menjadi jatah mereka, setidaknya kami mujahid akan menggunakan bom.

    BalasHapus
    Balasan
    1. sangat bagus tanggapanmu, itulah islam sebenarnya, anarkis , kekerasan, pemaksaan, pembunuhan dan kekafiran, pelajari sejarah nabi sirat nabi, pelajari alquran, lihat apakah allah swt itu Tuhan jelas bukan kalau kamu pakai nurani, tapi kalau kami pakai emosi kebencian hujat dan dendam dialah allah swt itu tuhan sesungguhnya, bedakan ya waktu kita makin sempit Gbu

      Hapus
    2. itulah yang terjadi sebenarnya dalam perang, lihat saudara saudari Islam kami yang tangguh yang berada di perang Ambon dan Poso dulu, mereka disiksa, diperkosa sehingga menjadi syuhada, alangkah adilnya kalau kami membalas dan sekaligus menghancurkan pelindung musuh Islam yaitu Sekuler.

      Lima gunung berapi sekarang siaga di tahun 2014, roda sejarah berbalik sudah saatnya kami Alqaeda berjaya.
      sudah dinubuatkan dalam hadits bahwa kekuatan dajjal akan musnah sebagaimana cepatnya dia menyebar.

      Hapus
    3. Chernobil ente islam ato cuma ngaku islam?

      Hapus
  14. saya sama sekali tidak merisaukan usaha missionaris dalam melakukan kristenisasi, karena buku tak akan berguna dalam dunia politik tanpa adanya pedang, silahkan para missionaris kristen bermimpi

    BalasHapus
  15. Saya cuman mau menambahkan. Saya tidak yakin ini dibuat oleh orang muslim. Karena tak ada bukti ktp dan bukti otentik yg lainnya.. coba sertakan jika anda bener2 sudah bulat tekatnnya sesuai keyakinan anda.

    Saya tidak melarang anda berbicara keyakinan anda. Tapi saya melawan jika anda salah berbicara tentang agama kami. (Islam ) kalaian boleh menilai kami salah dan buruk tp kalaian tidak boleh berdusta tentang ajaran kami jika anda tidak paham.

    BalasHapus
  16. ALLOW SWT, IBLIS dan Pengikut ALLOW SWT + PENGIKUT IBLIS

    Apa agama IBLIS? ISLAM
    ISLAM AGAMA APA? IBLIS

    Bagaimana karakter IBLIS, dapat anda simak dan anda pahami sesuai dengan karakter ALLOW SWT:
    Allow swt Penyesat
    Sendiri
    QS 04 : 143
    QS 04 : 88
    QS 05 : 41
    QS 06 : 39
    QS 07 : 178
    QS 13 : 27
    QS 14 : 4
    QS 16 : 93
    QS 18 : 17
    QS 30 : 29
    QS 35 : 8
    QS 39 : 23
    QS 39 : 36
    QS 40: 74
    QS 40 : 34
    QS 42 : 44
    QS 42 :46
    QS 45 : 23
    QS 47 : 1
    QS 74 : 31
    Berbagi tugas dengan setan setan
    QS 04 : 118
    QS 15 : 39.
    QS 38 : 82
    Mengutus setan setan
    QS 19 : 83.
    QS 43 : 36
    Pemimpin setan setan
    QS 21 : 82
    Sama seperti IBLIS
    QS8 : 24
    Allow swt PENIPU ULUNG Huwallahu khoirul maaqirin
    QS 3 : 54
    QS 8 : 30
    QS 4 : 142
    QS 10 : 21
    QS 27 : 50
    QS 43 : 79
    QS 86 : 16
    Allow pembohong
    QS 42 : 51
    QS 2 : 259
    Allow Pembuat kacau
    QS 6 : 123
    Alow sadis
    QS 9 : 5
    QS 8 : 12
    QS 4 : 89

    BalasHapus
  17. BANYAK CERITA KALIAN....

    Mau itu ISLAM, KRISTEN, BUDDHA atau HINDU, tidak pernah mengajarkan hal hal keburukan terhadap umatnya.
    Anda ISLAM?
    Anda KRISTEN?
    Anda BUDDHA?
    Anda HINDU?

    Apakah dari semua AGAMA yang saya sebutkan diatas, anda di ajarkan untuk saling MEMBUNUH, MENIKAM, MENYIKSA, MEMBENCI, MENCURI dan keburukan keburukan lain nya terhadap sesama Makhluk Hidup??? Jika YA, sebutkan AGAMA siapa yang mengajarkan HAL tersebut? Saya ingin tahu... AGAMA manapun pasti mengajarkan Hal Hal yang BAIK terhadap umatnya!! Bukan mengajarkan kepada kita untuk saling Membenci satu sama lain nya...

    Mau anda itu ISLAM kek, KRISTEN kek, BUDDHA kek, HINDU kek... Yah Woles aja toh mas bro!!
    ISLAM merasa AGAMA paling benar? Silahkan.... Tidak ada yang melarang kog!!
    KRISTEN merasa AGAMA paling benar? Silahkan... Tidak ada yang melarang kog!!
    BUDDHA merasa AGAMA paling benar? Silahkan... Tidak ada yang melarang kog!!
    HINDU merasa AGAMA paling benar juga? Silahkan juga... Tidak ada yang melarang juga kog!!

    Tapi tau kah kalian semua??
    Apa syarat untuk masuk SURGA itu sebenarnya dari seluruh AGAMA yang kalian ketahui dan kalian pelajari di AGAMA kalian masing"??
    Jawaban nya sangat SIMPLE sebenarnya!!!! Kita hanya disuruh melakukan KEBAIKAN terhadap sesama Makhluk Hidup, karna dengan KEBAIKAN maka kita akan masuk SURGA bukan dengan KEJAHATAN!! Itukan yang di ajarkan oleh masing" AGAMA?? Lain hal jika anda disuruh melakukan KEBAIKAN dengan cara MEMBUNUH dan MENCACI AGAMA lain... Sekarang intinya disini adalah, Anda itu MANUSIA atau BUKAN?? Jika bukan, berarti anda itu IBLIS...

    Karna IBLIS lah yang selalu berbuat DOSA!!
    dan apakah anda tau DOSA itu apa?? Jika tidak tau.. Silahkan bertanya kepada Ustad kalian, Pendeta kalian, Biksu kalian... Apa itu DOSA?? DOSA itu seperti apa sih?? Jika sudah PAHAM, silahkan berbuat KEBAIKAN dari awal lagi...

    INTI dari semua ini adalah, janganlah kita saling mencaci AGAMA lain dan Membenci AGAMA lain... Karna itu semua tidak akan menambah PAHALA dan kebaikan kalian semua disaat sudah MATI nanti... AGAMA ISLAM di Indonesia ini reputasi nya sudah buruk sekali di mata dunia... Beda jauh dengan ISLAM" di negara lain! Walaupun sama" ISLAM.. Bedanya ISLAM indonesia itu ANARKIS, ISLAM negara lain lebih bersifat Stay Cool... Karna mereka percaya akan AGAMA mereka sendiri, bisa dikatakan mereka ORA URUS dengan AGAMA lain.. Yang terpenting saya berbuat kebaikan itu sudah cukup!

    Yang saya katakan adalah ISLAM yang benar" di junjung tinggi oleh umat nya.. Bukan ISLAM yang suka JIHAD kayak Al-Qaeda!!
    Jadi hargailah AGAMA anda sendiri begitu juga dengan AGAMA lain... Semua tergantung dengan diri kalian masing" dan kalau bisa, coba NGACA dulu dan lihat tampang masing", apakah kalian MANUSIA atau IBLIS?? TOBATLAH sebelum Engkau DITOBATKAN!!

    Sebagai tambahan, baca artikel dibawah ini..

    Contoh ORANG Islam INDONESIA itu seperti apa. (yang disebut adalah ORANG, jika orang nya saja sudah begitu apalagi AGAMA nya.. Berarti selama ini Orang tersebut belajar AGAMA sesat. Bukan ISLAM yang sebenarnya)

    https://www.facebook.com/notes/para-ustadz-ustadzahulama-dan-tokoh-islam-yang-memeluk-kristen/why-save-maryam-why-save-islam-why-save-indonesia-mengapa-umat-islam-di-indonesi/647210345290806

    Berharap umat INDONESIA bisa seperti umat MESIR dan umat" negara lainnya. (DAMAI dan BERSAHABAT sesama umat berAGAMA)

    http://www.tempo.co/read/news/2011/02/06/115311457/Islam-dan-Kristen-Bersatu-di-Mesir
    http://forum.viva.co.id/sosial-dan-budaya/1192837-patut-ditiru-ummat-islam-menjaga-saudara-kristiani-yg-lagi-beribadah.html
    http://www.serunique.com/2013/08/muslim-menjaga-saudara-kristiani-yang.html

    INGAT, TOBATLAH SEBELUM ENGKAU DITOBATKAN... (Khusus orang" yang suka mencela dan mencaci AGAMA lain).

    BalasHapus
  18. Tolong baca comment ini dengan hati yang tenang.

    Apakah agama yang kalian junjung tinggi itu membenarkan kekerasan pada orang lain? Membenarkan pembunuhan orang lain? Membenarkan pemerkosaan dan penganiayaan?

    Tolong kasih ayatnya sama saya, kalau di kitab suci kalian membenarkan perlakuan keji kepada sesama manusia. Sehingga saya bisa menerima kalian berlaku keji pada umat lain yang kalian aniaya. Tolong kirim via email ke ireneputri26@gmail.com

    Jika tidak ada ayat yang membenarkan, tolong beritahu saya, siapa yang membenarkan? Apakah pemerintah? Jadi tuhan-nya kalian itu pemerintah atau siapa?

    Umat Muslim - yang merasa dirinya paling tinggi, yang lain kafir (sesuai dengan comment yang saya baca diatas) - apakah bisa membuktikan pembenaran perlakuan keji dalam kitab suci mereka? Tolong kirimkan saya ayatnya (kirim via email ke ireneputri26@gmail.com)

    Saya sebagai umat Kristiani mempunyai Alkitab, di dalam Alkitab, hanya ada 1 ajaran, yaitu kasih.

    Hukum yang tertinggi ialah kasih. Kasihilah Allahmu dengan segenap hati dan akal budimu, kasihilah musuhmu seperti kamu mengasihi dirimu sendiri.

    Karena iblis lah yang selalu bahagia dan senang jika banyak manusia berbuat dosa.

    BalasHapus
  19. Kok mirip ya kesaksian seperti rosul paulus ? He..he asal nanti jangan sampe mengaku spt rosul juga. Sah sah saja sih kesaksian seperti ini untuk konsumsi pribadi atau kelompok. Namun saya mengingatkan yg sudah pasti faktanya bahwa kesaksian ini tdk bisa di buktikan oleh siapa pun yg tau pasti dia berbohong atau tidak ya dia sendiri dan Tuhan. Kesaksian spt ini tdk bisa di terima oleh pengadilan manapun. Kita tidak tau apakah itu yesus atau iblis yg menyamar krn semua serba ghaib. Pesan saya berimanlah dg cerdas. Ingat mata telinga dan hati semua itu akan di pertanggung jawabkan di depan Yg Kuasa.

    BalasHapus
    Balasan
    1. yg mau bawa kesaksian ini ke pengadilan siapa?? HAHAHAHAHAA
      oh ya, beriman dengan cerdas itu seperti apa? dan tidak cerdas seperti apa?

      gimana kalau ada seorang mualaf yg memberikan kesaksian seperti ini, apakah dia beriman dgn cerdas atau tidak?

      Hargai keputusan setiap org untuk memeluk agamanya masing2, dan uruslah iman Anda.. apakah sudah benar atau tidak???

      Hapus
  20. mantab nih KARANGANNYA
    Bacaan sebelum bobok

    BalasHapus
  21. Begitulah cara kerja syaithon. Tipu dayanya begitu hebat menghantam iman. Dan syaithon telah sukses luar biasa krn satu orang muslim telah murtad.

    BalasHapus
  22. Hahaha... mang kita ini anak TK???.. yg masih seneng dg cerita dongeng??.. maaf sodara, dongengan di atas bagi saya adalah omdo alias hayalan sodara semata.. sbgmana cerita santa claus dan lain-lain yg cocok utk anak-anak TK. (LoL)

    BalasHapus
  23. Benar sekali yg dibilang Irene, tidak ada agama yg mengajarkan kekerasan, oleh karena itu untuk mengetahui agama itu baik atau buruk janganlah melihat kepada tingkah polah umatnya melainkan pelajari langsung pada kitab sucinya.. dengan segenap akal budi kaluan bukan dari doktrin ustad / pendeta

    BalasHapus
  24. Daripada saling menghujat tanpa dasar, lebih baik kita pelajari kitab2 Agama tersebut dg "pikiran bebas dari doktrin" serta "dg hati yang jernih", kemudian kita bandingkan dan kita timbang, lalu kita pilih sakahsatu dari kitab itu yg paling benar.. karena ini adalag hak kita untuk nenebtukan keselamatan kita nanti di kehidupan Ahirat yg kekal. Ingat: pilih dg hati jernih tanpa kontaminasi doktrin apapun.

    BalasHapus
  25. hahaha kocak tu kesaksian yg nmr 1 msa klo yesus anak trus sma bapaknya sama sederajad kocak ye, jadi inget film thor si loki (ato jng² loki itu si yesus) hebat tenan eh marvel ternyata :D

    BalasHapus
  26. Amin, kebenaran akan dinyatakan kepada setiap pribadi sebagai suatu kesakdian hidup.

    BalasHapus
  27. Amin, kebenaran akan dinyatakan kepada setiap pribadi sebagai suatu kesakdian hidup.

    BalasHapus
  28. He he he . . . Hebat juga artikelnya, sayang kurang rapi krn ada beberapa kejanggalan.
    Awalnya dia menceritakan kalau saat mengejar dia yg membawa sepeda motor sambil memegang besi tp belakangan koq malah temannya yg membawa sepede motornya.
    Kedua dia menceritakan kalau dirinya sempat bertanya pada penjaga toko apa ada yg terluka & menurut yg menjaga toko tersebut dirinyalah yg terluka padahal dia jg sempat mengatakan toko sdh tutup lebih awal.
    Ketiga penulis sengaja memperjelas "INJIL PERJANJIAN BARU" untuk meyakinkan pembaca bahwa injil perjanjian baru sahih adanya (Agar menghindari orang berpikir injil itu sdh mengalami perubahan).
    Dan yg paling jelas kebohongan dlm cerita ini krn sepertinya dia sangat mengenal Islam, baik dilingkungan keluarga maupun diluar tp bisa dipastikan kalau yg membuat cerita ini memang bkn seorang Muslim krn tdk ada ajaran dlm Islam utk mengenyahkan Agama lain.
    Btw, lain kali kalau mengarang mestil lebih bagus lg biar dpt nilai 100 !!!

    BalasHapus
  29. Nga ada aqua bro...adanya teh botol ato teh kita....muslim dan nasrani beda beda tipis...kalo mau mencari kebenaran agama yang paling sempurna...jangan mati cepat jadilah vampir...biar nyaksin kiamat datang...hahahaha. semoga kesaksian ini menguatkan teh kita dan mencerahkan teh botol ....God bless...

    BalasHapus
  30. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  31. Assalamuallaikum,

    Sebelumnya...
    Rukun Iman Islam...
    1. Iman kepada ALLAH SWT
    2. Iman kepada Malaikat
    3. Iman kepada KITAB - KITAB ALLAH SWT
    4. Iman kepada NABI NABI ALLAH
    5. Iman kepada Hari Kiamat
    6. Iman kepada Qada & Qadar

    Setiap Agama mengajarkan Kebaikan, Begitupun Rasulullah SAW yg mengajarkan Tauhid. Untuk percaya kepada kitab - kitab Allah SWT, Percaya kepada Nabi-nabi-Nya, Adam As, Nuh As, Musa As, dan Isa As. Seorang Muslim jika ia tidak percaya ajaran Nabi Isa As/Al Masih/Yesus maka ia bukan seorang Muslim Sejati. Saya bukanlah seorang Muslim yg taat tpi sejak saya TK hingga sekarang tidak pernah diajarkan baik oleh Guru Agama/Mengaji saya untuk membenci Agama lain. (Al-Kafiruun:6). Mengenai Kerusuhan Mei 1998 semua hanya berakar dri seorang Oknum yg membenci Etnis (Anti-Tionghoa). Allah SWT Menciptakan 4 makhluk di Alam Semesta. Malaikat, Manusia, Jin, & Iblis (Syaiton). Raja dri Para Raja Iblis & Jin yg saat ini selalu Mengotori Hati para Umat Manusia dengan Kedengkian antar Sesama awalnya adalah seorang Malaikat (Bukan Dajjal) yg tidak mau patuh kepada Allah SWT agar menyembah Adam As. Hingga ia diubah menjadi Syaiton yg Merajai Jahanam & Berjanji atas Kesaksian Allah SWT utk menghasut Keturunan Adam As Keluar dri Jalan yg di ridhoi-Nya hingga Hari Kiamat. Sementara Kasus Ardyansyah, Ia sesungguhnya beruntung. Ia disadarkan oleh-Nya dengan penampakan Manusia Berkepala Anjing, Mereka adalah para Manusia Dzalim yg Mengatas namakan Agama utk Kebaikan & Kedamaian. Beliau (Ardyansyah) diketuk pintu Hatinya untuk meninggalkan & tidak mengikuti tindakan Mereka dgn cara yg LUAR BIASA. Sesungguhnya Jin dapat menyerupai Manusia. DAN Iblis maupun Syaiton dpt merasuki hati Manusia. Jika benar Ayat Kursi tidak mempan terhadap SOSOK yg diceritakan mungkin memang Ia adalah makhluk mulia yg diciptakan Allah SWT. Sesungguhnya Malaikat juga dapat menyerupai Manusia atas KeHendak-Nya.
    ("Sesungguhnya Allah SWT Mengetahui apa yg tidak Kamu ketahui" An-Nahl: 8 )
    Rasulullah SAW meminta kita bershalawat kepadanya & para sahabatnya utk membuktikan kepada Sang Khalik bahwa masih ada manusia didunia ini yg beriman, bahkan Beliau selalu berdoa agar seluruh manusia selamat dri api neraka & masuk syurga. Waullahualam Bisawab...
    Timbul Pertanyaan.
    1. Kenapa Allah SWT tidak menjadikan semua manusia tinggal disurga hanya dengan jentikan 'Jari'-Nya? Qlue. Adam, Hawa, Malaikat yg tak mau menyembah Adam, Buah Khuldi, Doa Syaiton kepada Allah SWT, Rukun Iman ke 5.
    2. Jika Yesus mengajarkan Kasih "Tanpa Cacat", Kenapa kalian para umat Kristiani membenci kami jg para umat muslim? Mengolok" nabi kami baginda Rasulullah SAW? Masya Allah, Kenapa?
    3. Dari beberapa kasus yg hampir mirip dengan Adryansyah, selalu melibatkan Nabi Isa As, Kenapa tidak Musa? Atau Daud? Atau Rasulullah SAW? Nabi Isa As tidak mati tpi "diangkat", krna Ia masih Hidup jdi ia masih memiliki "koneksi" dengan manusia, itu adalah Janji-Nya diHari Kiamat.

    SESUNGGUHNYA IFRIT "SANG RAJA SYAITON", BERSAMA "JENDRAL" AD DAJJAL SERTA "ANAK-ANAK" JINNYA. SEDANG TERTAWA DIATAS SINGGASANANYA DAN BERPESTA ATAS KELAKUAN KALIAN UMAT MANUSIA YG SALING DENGKI DAN MENGADU DOMBA. ASTAGFIRULLAH ALADZIM.

    Note: utk umat muslim, jangan takut para kafir menguasai dunia, yg hanya sementara, perbanyak amal diri sendiri, tanam kan nilai keimanan kepada anak & cucu kalian tanpa harus membenci ciptaan Allah SWT... jika kalian ingin jdi pendakwah silahkan, tpi ingat Islam datang dri Hati bukan perolok"an antar Nabi mana yg benar/salah atau semacamnya. Belajar banyak, Kalian muslim yg taat pasti tau rukun Iman kan? Percaya Hari Kiamat, Imam Mahdi, Isa As, Dabbat Al-Radd, Yajuj Majuj...
    Yahhh... Pokoknya penyelamat kita ya kita sendiri sebenernya...

    Waalaikumsalam

    BalasHapus
  32. Pathener Poker Online Terbesar SeAsia VipBandarQ
    Berkesempatan Menjadi Seorang Jutawan Besar Bersama VipBandarQ
    Keuntungan Bermain di VipBandarQ
    - Proses Depo/WD Super Cepat
    - Minimal Deposit Rp.20.000
    - Csnya Ramah",Baik,Dan Sopan
    - 7 Game Dalam 1 ID
    - Bonus Rolingan 0.3%
    - Bonus Referall 15%

    INFO BANK
    MANDIRI-DANAMON-BNI-BRI-BCA

    Tips Untuk Bermain DominoQQ
    http://beritavipku.blogspot.com/2017/06/tips-untuk-bermain-dominoqq.html


    BalasHapus